Pak Jokowi mengambil keputusan tegas. Harga rokok yang dibawah 20.000 membuat anak-anak, mahasiswa, dan orang kurang mampu tidak pikir 2 kali untuk membelinya. Ini membuat keputusan untuk menaikkan harga rokok menjadi 50.000 per bungkus.
Jadi bagaimana menurut kalian, jika tidak ada manfaatnya baiknya ditinggalkan. Maka kini rokok akan menjadi barang yang mewah dan masyarakat akan pikir 2 kali untuk membelinya. (wajibbaca.com)