Kita semua pasti pernah mengalami yang namanya sakit kan. Karena masnusia sejatinya tidak ada yang selama hidupnya selalu sehat. Adakalanya kita sebagai manusia merasakan sakit yang diakibatkan oleh banyak faktor. Bisa karena kelelahan, strees banyak pikiran, virus yang menempel pada makanan, karena giitan hewan, kecelakaan, dan sebagainya. Perlu adanya pertolongan pertama bagi orang yang sedang sakit terutama bagi yang terkena kecelakaan. Tentunya harus segera dibawa ke rumah sakit terdekat untuk mendapatkan pertolongan selanjutnya. Kalau kita perhatikan dan cermati, rumah sakit tidak pernah sepi setiap harinya. Ada saja yang periksa dan berobad disana. Seperti gadis yang satu ini, si gadis ini sebelumnya telah mengalami kecelakaan dalam berkendaraan sepeda motor yang tidak sengaja menyenggol motor disebelahnya kemudian jatuh di aspal. Seketika segeralah dibawa ke rumah sakit, namun apa yang terjadi?
Rumah sakit merupakan salah satu tempat untuk merawat dan memeriksa orang sakit dimana di dalamnya sudah ada dokter-dokter ahli pada bidangnya. Selain itu fasilitas di rumah sakit juga sangat lengkap seperi alat-alat yang untuk digunakan buat operasi juga tersedianya obat-obatan yang digunakan untuk pasiennya termasuk tersedianya infus bagi pasien yang membutuhkan.
Tapi apa yang terjadi pada si pasien yang satu ini. Setelah dia dibawa ke rumah sakit dalam keadaan tidak tersadarkan diri langsung oleh pihak rumah sakit diberikan infus. Tapi setelah tersadarkan diri si pasien malah melakukan ini. Sungguh diluar dugaan si pasien cantik iini malah meminum cairan infus. Aw awwww....neng sadaaar neng. Entah karena dia masih setengah sadar atau karena kehausan mungkin ya. Dari ekspresinya seakan menikmatinya ya. Awas neng nanti bisa tambah sakit tuh.
Ups, tapi apakah benar hal demikian itu terjadi. Kenapa bisa si gadis cantik itu meminum cairan infus padahal tidak mungkin di rumah sakit hal demikian terjadi. Bukannya penjagaan di rumah sakit itu ketat ya. Tenang dulu, apa yang kita lihat tidak seperti apa yang dibayangkan. Perlu diketahu bahwa cairan yang diminum oleh gadis cantik itu bukan cairan infus tapi air puti. Tapi memang bentuk botolnya menyerupai kantung cairan infus. Alhamdulilah saat ini si gadis cantik itu sudah sehat. Hehehehe... Salam DAMAI.